Brendan James Fraser atau nama Populernya Brendan Fraser (lahir 3 December 1968) adalah actor Canada Amerika dan juga sebagai
Aktor Panggung. Akting Frazer memukau ketika berperan sebagai Rick O’Connell
dalam film Sekuel Mummy (1999, 2001 dan 2008). Selain itu dia juga dikenal
sebagai Komedian, ini terbukti dengan membintangi beberapa film komedi
diantaranya Encino Man (1992), George of
the Jungle (1997), Looney Tunes : Back in action (2003), Journey to the Center
of the Earth (2008) dan Inkheart (2009).
Beberapa filmnya ada yang bertema drama diantaranya Gods and
Monster (1998), The Quiet America (2002), Crash (2004), Gimme Shelter (2013)